Yuk Intip Harga Termurah Tiket Pesawat Jakarta Bali

Pulau Bali selalu saja menjadi tempat wisata yang tidak pernah sepi dikunjungi. Memasuki musim liburan panjang, pulau Dewata ini akan dipadati dengan wisatawan. Tidak hanya wisatawan lokal, wisatawan asing turut mengisi waktu liburnya untuk menikmati alam sang Pencipta Nya. Pesawat bisa menjadi alat transportasi cepat, tanpa terkena padatnya jalanan. Cari tiket pesawat Jakarta Bali termurah ? Simak daftar harga tiketnya di Airpaz.

Maskapai Penerbangan Garuda Indonesia

Maskapai penerbangan satu ini, selalu mengupayakan pelayanan terbaik bagi para penumpang setianya. Sediakan sekitar 8 jadwal penerbangan menuju Bali dari kota metropolitan, membuat penumpangnya dapat memilih jadwal penerbangan sesuai yang diinginkan.  Jadwal penerbangan Garuda Indonesia paling awal, terjadi pada pukul 05.35 waktu setempat. Hanya membutuhkan waktu sekitar 2 jam, anda sudah bisa menikmati angin laut khas Bali.

Membeli tiket penerbangan melalui Airpaz, untuk mendapatkan promo secara terbatas. Potongan harga yang diberikan untuk Garuda Indonesia, akan berlaku untuk semua jadwal penerbangan yang disediakan. Cukup siapkan dana sekitar Rp. 1.7 jutaan, anda sudah bisa mendapatkan segala fasilitas yang ada selama perjalanan. Dengan menggunakan maskapai ini, anda akan dihantarkan langsung menuju tempat tujuan tanpa adanya transit.

Walaupun memiliki beragam jawal penerbangan, Garuda Indoensia  hanya menjadwalkannya hingga siang hari saja. Anda bisa menggunakan jasa maskapai satu ini, dengan memilih jadwal terakhirnya pukul 11.30. Anda juga bisa memilih penerbangan pukul 14.25, jika ingin melakukan penerbangan 20 menit lebih awal. Disana anda akan menemukan berbagai transportasi, untuk menuju tempat wisata yang diinginkan.

Maskapai Penerbangan Citilink

Tidak ingin kalah dengan pesaingnya, maskapai penerbangan satu ini juga menyediakan jadwal penerbangan cukup bervariasi. Tersedia hingga 6 jadwal penerbangan, calon penumpang bisa memilih sesuai dengan kebutuhan. Membeli tiket pesawat Jakarta Bali di Airpaz, anda akan mendapatkan promo yang cukup menarik. Tidak lebih dari Rp. 1.5 juta, calon konsumen sudah bisa menikmati perjalanan menuju pulau Dewata.

Harga yang telah disediakan, sudah terhitung promo oleh penyedia jasa pemesanan tiket online. Tidak perlu  khawatir akan adanya transit, karena maskapai penerbangan satu ini akan membawa penumpang langsung menuju Bandara Denpasar. Tidak perlu menunggu terlalu lama, anda sudah bisa menikmati liburan penuh warna. Citilink memberikan jadwal paling awal yaitu pukul 04.55, agar penumpangnya dapat menikmati hari libur lebih panjang di pulau Dewata.

Membutuhkan waktu perjalanan sekitar 2 jam, penumpang bisa melihat hamparan laut indah karya Tuhan. Maskapai penerbangan ini, hanya mengizinkan penumpangnya membawa maksimal 10 kg barang bawaan. Dalam hal ini penumpang harus lebih selektif memilih barang bawaannya, karena usai berlibur biasanya membeli cedera mata cukup banyak. Siapkan dana lebih , sebagai antisipasi jikalau ada pengeluaran tambahan karena melebihi batas bobot maksimal.

Maskapai Penerbangan Air Asia

Anda bisa membeli tiket pesawat Jakarta Bali, dengan varian jadwal penerbangan yang beragam. Dengan menyiapkan jadwal penerbangan awal pukul 05.10, penumpang diajak untuk melihat hamparan lautan Pulau Bali dari ketinggian. Hanya membutuhkan waktu sekitar 2 jam, penumpang akan sampai pada Bandara Denpasar. Jika diperkiranan, penumpang bisa merasakan angin laut pulau dewata sejak pukul 08.05.

Sedangkan jadwal penerbangan paling akhir, Air Asia mengambil jadwal pukul 22.35. Menjelang pertengahan malam, membuat pemandangan selama di atas ketinggian kian cantik. Dipenuhi dengan nyala lampu yang indah, menjadikan pemandangan tersebut tidak terlupakan. Penumpang bisa beristirahat selama perjalan, sehingga pada pagi harinya bisa melakukan perjalanan wisata yang diinginkan. Airpaz berikan harga dibawah 1 juta, untuk perjalanan menuju Pulau Bali.

Ingin mendapatkan tiket pesawat Jakarta Bali murah ? Anda bisa memesan tiket Air Asia di Airpaz, dengan harga dibawah Rp. 1.5 juta. Dengan harga tersebut, anda masih akan mendapatkan kembalian yang cukup untuk keperluan lainnya. Harga ini masih belum termasuk ditambahkan promo. Jika anda membeli tiket tersebut ketika promo berlangsung, mungkin anda bisa mengurangi pengeluaran lebih banyak.

Untuk setiap jadwal penerbangan, Citilink akan memiliki harga yang berbeda. Inilah keunikan Citilink, karena calon penumpang harus berebut kursi untuk mendapatkan harga terbaik. Jika beruntung, akan mendapatkan jadwal penerbangan ideal anda dengan harga terjangkau. Apabila tidak beruntung pun, anda masih bisa mendapatkan tiket penerbangan menuju Bali dengan harga dibawah Rp. 1.5 jutaan.

Maskapai Penerbangan Sriwijaya Air

Ingin mendapatkan tiket perjalanan murah senilai Rp. 1.3 jutaan ? Anda bisa memilih menggunakan maskapai Swirijaya Air. Dengan harga tersebut, anda sudah disuguhi berbagai fasilitas, sebagai maskapai penerbangan terbesar ketiga di Indonesia. Waktu perjalanan yang harus ditempuh, juga tidak terlalu lama. Cukup menikmati perjalan selama kurang dari 2 jam, penumpang sudah bisa melihat hamparan laut biru nan cantik.

Membeli tiket pesawat Jakarta Bali pukul 06.00, penumpang bisa melihat jernihnya biru laut Bali pada pukul 08.55 kedepan. Tidak perlu menunggu lama, karena maskapai penerbangan ini tidak akan melakukan transit. Karena tidak akan melakukan transit, maka pesawat akan lepas landas dari Bandara Soekarno Hatta menuju Bandara Denpasar langsung. Anda juga diberikan maksimal 15 kg, untuk membawa barang bawaan anda menuju Pulau Dewata.

Maskapai Penerbangan Malaysia Airplanes

Melihat banyaknya peminat menuju Pulau Bali, Malaysia Airplanes pun membuka jadwal penerbangan menuju Pulau cantik tersebut. Dengan menghadirkan beberapa jadwal penerbangan, masyarakat bisa memilihnya sesuai keinginan. Harga yang diberikan pun, tidak jauh seperti harga maskapai penerbangan asli Indonesia. Persaingan semakin ketat karena maskapai penerbangan lainnya, juga menyediakan berbagai jadwal untuk mengangkut penumpang setianya.

Anda dapat membeli tiket pesawat Jakarta Bali pada pukul 04.25 waktu setempat, sebagai jadwal penerbangan pertamanya. Sebelum melihat keindahan Pulau Dewata, maskapai mengajak penumpangnya untuk melihat sang fajar terbit dengan indahnya. Hanya saja penumpang harus bersabar ketika menggunakan jasa maskapai ini, lantaran pesawat akan melakukan transit terlebih dahulu. Lamanya transit akan berbeda di setiap jadwalnya.

Tidak ada yang bisa menolak keindahan dari indahnya alam pada Pulau Dewata ini. Daya tarik tinggi, membuatnya banyak dikunjungi wisatawan dari berbagai negara. Melihat adanya peluang tersebut, maskapai berlomba lomba memberikan jadwal penerbangan terbaik. Cukup menyediakan dana dibawah Rp. 1.5 juta, anda bisa melakukan perjalanan menuju pulau Dewata.